Membangun Karakter Melalui Petualangan dan Kebersamaan
[Sragen, 4 November 2024] – Ekstrakurikuler Pramuka terus menjadi salah satu kegiatan favorit siswa di [Nama Sekolah]. Dengan beragam kegiatan menarik, program ini dirancang untuk melatih kedisiplinan, kemandirian, dan jiwa kepemimpinan. Dalam kegiatan terbaru, siswa mengikuti perkemahan akhir pekan di [Nama Tempat]. Selama acara berlangsung, mereka belajar keterampilan dasar seperti membuat simpul tali, membangun tenda, […]
RAYAKAN MILAD KE-57, MTsN 1 PROBOLINGGO GELAR OLIMPIADE
📣📣 Ayo Gabung & Ramaikan 🔊 ♦️BINA PRESTASI SISWA ( BPS )♦️ Dalam rangka memperingati Milad ke -57, Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Probolinggo akan menggelar olimpiade dan lomba dengan tajuk “Bina Prestasi Siswa” (BPS ). Kegiatan ini untuk menjaring potensi dan bakat terbaik anak bangsa tingkat SD / MI se-Kabupaten Probolinggo berprestasi. Ayo bergabung bersama […]
Tingkatkan Keterampilan, 38 Siswa-Siswi Matsapro Ikuti Pelatihan Jurnalistik
Paiton (17/10/24), Sejumlah 38 siswa-siswi MTsN 1 Probolinggo yang tergabung dalam Tim Jurnalis “Fortuna” mengikuti pelatihan Jurnalistik. Tema yang diangkat “Membangun Semangat Literasi Melalui Jurnalistik Madrasah”. Hadir dalam acara, Kepala Madrasah, Kepala Tata Usaha, Waka. Bidang Humas, Pembina OSIM, dan Fasilitator. Materi kegiatan pelatihan jurnalistik, meliputi Pengenalan Dasar Jurnalistik (Ust. Mashuri, S.Pd); Fotograver dan Videografer […]
HARI TERAKHIR: LDKS SEBAGAI BEKAL TANGGUH PENGURUS BARU OSIM MTsN 1 PROBOLINGGO
Paiton (16/1024). LDKS (Pelatihan Dasar-Dasar Kepemimpinan Siswa) bagi Pengurus OSIM MTsN 1 Probolinggo Periode 2024-2025, yang digelar mulai 14-16 Oktober 2024 ditutup oleh Kepala Madrasah. Kegiatan yang diikuti sejumlah 30 siswa/siswi sebagai pengurus baru OSIM didampingi pembina OSIM dan beberapa fasilitator, acara dapat terlaksana dengan lancar dan sukses. Materi kegiatan pelatihan meliputi (1) Kepemimpinan (Leadership) […]
KUATKAN HAPALAN SISWA, GELAR TRAINING METODE AQEELA
Probolinggo (19/3). Dalam rangka mengasah dan memperdalam kemampuan di bidang tahfidz, MTsN 1 Probolinggo gelar Training Metode Cepat Menghapal Alqur’an bagi siswa dan siswi. Acara yang digelar di aula madrasah, diikuti sejumlah 200 siswa dan siswi, beberapa guru pendamping dan pembina program tahfidzul qur’an. Kegiatan training dibuka oleh Kepala Madrasah, Bapak Mudakkir, S.Pd. Dalam sambutannya […]
Jadi Pembina Apel, Danramil Paiton Sampaikan 4 Slogan
Paiton (26/11). Untuk memberikan penguatan dan bangkitkan semangat Peserta Didik MTsN 1 Probolinggo, hadirkan Komandan Koramil (Danramil) 0820/16 Paiton, Kapten Chb Adi Suwarso sebagai pembina apel. Danramil yang baru saja bertugas per Juli 2023, di Kecamatan Paiton ini, hadir didampingi Babinsa Karanganyar Paiton (Serma Babun Sugianto), dan Serda M. Fuad. Seluruh peserta didik dan guru […]
HARI GURU NASIONAL: KEPALA MADRASAH APRESIASI GURU TELADAN
Paiton (25/11). Guru merupakan profesi yang sangat agung dan bermartabat. Apresiasi tertinggi patut disematkan kepada para guru yang telah mengabdikan dirinya dengan baik. Guru lah suluh bangsa yang menjadi penerang dan sosok yang mencerahkan setiap generasi, mengantarkan kebangkitan dan kemajuan bangsa. Demikian, sebagian isi amanat sambutan Menteri Agama Republik Indonesia dalam peringatan Hari Guru Nasional […]
Peringati Hari Guru Nasional 2023, Kenalkan Sabang-Merauke
Paiton (25/11). “Guru Pembelajar, Bahagia Mengajar”. Demikian tema peringatan Hari Guru Nasional (HGN), 25 November 2023. Dihadiri para guru, tenaga kependidikan, dan siswa, upacara digelar secara khidmat di halaman MTsN 1 Probolinggo. Seluruh guru dan […]
450 Guru Mapel Diundang Hadiri MGMP KKMTs Probolinggo 1
Paiton (7/11). Bertempat di Aula MTsN 1 Probolinggo, sejumlah guru mata pelajaran hadir mengikuti kegiatan penguatan kompetensi dan pengembangan diri, yang diselenggarkan oleh Pengurus KKMTs Probolinggo 1. Kegiatan ini merupakan agenda program kerja pada Semester Ganjil, Tahun Pelajaran 2023-2024. Beberapa agenda program yang telah dibuat oleh pengurus KKM, yakni (1) Rapat Koordinasi dan Evaluasi […]
APLIKASI KONSELING ONLINE, MTsN 1 PROBOLINGGO
Assalamualaikum, Bapak/Ibu. Perlu kami sampaikan bahwa MTsN I Probolinggo telah meluncurkan Aplikasi Konseling Online yang di desain dengan pendekatan CBT, serta telah diuji cobakan secara empiris bahkan sudah ter-HAKI (Hak Cipta). Aplikasi Konseling Online ini dapat digunakan oleh seluruh siswa, khususnya, siswa yang pernah menjadi Korban Bullying. Siswa dapat mengakses di Play Store secara *Gratis*. […]